Lompat ke konten

InTips (Interior Tips)

lemari pakaian minimalis bandung

Lemari Pakaian Bandung: Model & Harga Terbaru 2023

Sedang mencari lemari pakaian minimalis yang cocok dengan kamar? Artikel ini akan membantu anda dalam menentukan lemari pakaian bandung yang akan cocok di kamar dan saku anda. Selain tempat tidur, lemari pakaian merupakan furniture di kamar yang paling sering digunakan di kamar tidur. Oleh karena itu, pilih lemari baju yang sesuai dengan kebutuhan, ukuran ruangan,… Selengkapnya »Lemari Pakaian Bandung: Model & Harga Terbaru 2023

desain model kitchen set minimalis

Model Kitchen Set Minimalis Beserta Harga 2023

Menata interior dapur menggunakan model kitchen set minimalis adalah faktor penting untuk memastikan area dapur menjadi rapi, cantik, praktis dan fungsional.  Kenapa? Karena bentuk dan tata letak kitchen set minimalis yang tepat akan mempermudah pekerjaan memasak dan juga membuat nyaman berada di dapur. Di dapur, estetika yang bagus saja tidak cukup. Kita tidak bisa hanya… Selengkapnya »Model Kitchen Set Minimalis Beserta Harga 2023

Tips Membeli Furniture Untuk Millenial

Beberapa tips membeli furniture yang akan membantu milenial memilih furnitur (kitchen set, lemari, dll) yang akan awet bertahun-tahun. Sebagai milenial, pernahkah anda merasa bahwa furnitur jaman sekarang tidak seawet milik orang tua anda dulu? Akibatnya, mungkin dibenak anda muncul beberapa pertanyaan, seperti: Mengapa furnitur jaman sekarang cepat rusak? Masih adakah pembuat furnitur yang bisa awet… Selengkapnya »Tips Membeli Furniture Untuk Millenial

kitchen set bandung

Kitchen Set Bandung: Tempat Membuat Kitchen Set Murah

Tempat membuat kitchen set Bandung harga murah. Dibuat dari material PlyWood atau Blockboard (bukan Particle Board atau MDF) sehingga awet. Cara terbaik memaksimalkan ruang dapur adalah dengan menambah storage atau tempat penyimpanan yang mampu menyimpan semua peralatan memasak dan peralatan makan. Storage atau tempat penyimpanan berupa kitchen set tidak hanya mampu memaksimalkan ruang dapur, tapi… Selengkapnya »Kitchen Set Bandung: Tempat Membuat Kitchen Set Murah

japandi style

Furniture Style Japanese, Scandinavian, Japandi, dan Minimalis: Mana Yang Paling Bagus?

Gaya atau style furniture mana yang sebaiknya kamu pilih: Japandi, Scandinavian, Japan, atau gaya minimalis? Sebelum menentukan, sebaiknya kita pahami dulu maksud dari style-style interior tadi. Table of Contents Japanese styleScandinavian Style.Japandi SyleGaya Minimalis. Japanese style Style Jepang menitikberatkan pada harmoni dan kesederhanaan. Ruangan dengan gaya ini hanya memiliki sedikit furnitur dengan warna natural. Filosofi… Selengkapnya »Furniture Style Japanese, Scandinavian, Japandi, dan Minimalis: Mana Yang Paling Bagus?

meja komputer minimalis

Meja Komputer Minimalis Untuk Bekerja Dari Rumah

Meja komputer memiliki peran penting dalam mendukung pekerjaan anda di rumah. Jika sering work from home, anda pasti sadar akan hal itu. Sekarang ini, bekerja tidak harus selalu di kantor. Dengan bantuan Internet, kita bisa mengerjakan pekerjaan kantor di rumah. Bahkan, bagi sebagian orang, mungkin mereka sudah sejak lama bekerja dari rumah. Baik itu pengusaha… Selengkapnya »Meja Komputer Minimalis Untuk Bekerja Dari Rumah

finishing hpl

Finishing Lapisan Furniture: Mana Yang Sebaiknya Anda Pilih?

Lapisan paling populer yang sering digunakan di furnitur custom adalah kertasive, vinyl, dan HPL. Lalu mana yang sebaiknya anda pilih? Artikel ini akan membantu anda memutuskan finishing mana yang sebaiknya anda pilih untuk furniture idaman anda. Disini saya akan menjelaskan secara singkat perbedaan ketiganya. Lebih detailnya bisa dibaca disini, Jenis Lapisan Furnitur. Ketebalan kertasive dan… Selengkapnya »Finishing Lapisan Furniture: Mana Yang Sebaiknya Anda Pilih?

meja rias minimalis

Meja Rias Minimalis Terbaru 2023

  • Meja

Akui saja, dari lubuk hati, saat merias wajah, anda ingin merasa seperti artis-artis. Merias wajah di depan cermin dan meja rias minimalis cantik dengan kosmetik lengkap. Dengan memiliki meja rias, anda akan merasakan hal itu, setiap hari! Izinkan kami membantu anda memilih meja rias minimalis yang tepat untuk menyimpan perhiasan, kosmetik dan peralatan kecantikan lainnya.… Selengkapnya »Meja Rias Minimalis Terbaru 2023

lemari bawah tangga minimalis

Lemari Bawah Tangga Terbaru 2023

Membuat lemari bawah tangga merupakan cara cerdas memanfaatkan ruang. Dari ruang yang sia-sia menjadi salah satu bagian yang mempercantik ruangan. Ada beberapa opsi fungsi yang bisa diterapkan. Mulai dari meja TV, lemari pakaian yang tertutup, lemari hiasan pintu kaca, sampai meja terbuka, dan lain-lain. Table of Contents Model Lemari Bawah TanggaRak Sepatu / Sandal atau… Selengkapnya »Lemari Bawah Tangga Terbaru 2023

meja kopi unik terbaru

Meja Kopi Unik / Coffee Table Terbaru 2023

Coffee Table dan Sofa merupakan iconic duo sebuah ruang tamu atau ruang keluarga. Paduan serasi meja kopi unik dan sofa yang nyaman membuat interior ruangan jadi lebih menarik. Membeli meja kopi bukan perkara sulit, anda bisa menemukannya di hampir semua toko furnitur. Pilih model yang anda suka, bayar, lalu pasang. Lalu jika diperhatikan baik-baik setelah… Selengkapnya »Meja Kopi Unik / Coffee Table Terbaru 2023

Harga Lemari Pakaian Terbaru 2023

Harga furniture custom seperti lemari pakaian dihitung berdasarkan luas, yakni per meter persegi. Harga akan dipengaruhi oleh bahan dasar kayu, lapisan terakhir furniture, dan aksesoris pelengkap furnitur. Lalu berapa harganya? Harga bisa bervariasi tergantung dari lokasi (kota), bahan, finishing, aksesoris, dan detail kerumitan model lemari pakaian. Untuk mempermudah anda menghitung estimasi harga, kami menyediakan kalkulator… Selengkapnya »Harga Lemari Pakaian Terbaru 2023

WeCreativez WhatsApp Support
Menerima pesanan Furniture Custom (Kitchen Set, Sofa, Lemari Pakaian, Understair Storage, dll)
Halo Ka, ada yang bisa dibantu?